ROBOT Kecil Cikal Bakal Transformer segera relase untuk anak

By Emjepe Group 22 Apr 2018, 07:35:07 WIB Metropolitan
ROBOT Kecil Cikal Bakal Transformer segera relase untuk anak

Anda penyuka Transformer? Tentu hal yang paling menarik saat menonton film Transformer salah satunya adalah saat adegan transformasi yang begitu keren dari sebuah mobil atau truk menjadi robot yang gagah. Nah tapi jangan pernah berpikir kalau Transformer tidak mungkin terwujud di masa depan karena banyak film fiksi yang menjadi non fiksi berkat kecanggihan teknologi. Nah kali ini ada robot kecil yang mampu menampilkan kemampuan berubah diri dengan konsep lipatan karena terinspirasi dari ORIGAMI (seni melipat kertas Jepang) dan proses biologi.

Walau robot yang Anda lihat ini bukan seperti robot keren seperti Transformer tapi robot origami hasil ciptaan periset dari MIT dan Harvard ini mampu merubah bentuk dari robot yang “datar” seperti kertas menjadi bentuk aslinya dengan empat kaki yang bisa berjalan.

Desain robot ini juga terpinspirasi dari proses biologi seperti bagaimana amino acid membentuk protein dari struktur datar menjadi coil tiga dimensi.

Robot ini memulai berubah bentuk saat panas diaplikasikan pada “ Shrinky dinks” (nama material yang digunakan) sebagai bagian dari materi kertas komposit yang digunakan pada tubuh robot ini. Memang tampilan robot ini sangat sederhana dan tidak menarik karena memang robot ini menggunakan bahan yang sangat murah dan mereka ingin menghasilkan prototipe pertama untuk konsep transformasi robot yang mereka pikirkan dalam waktu yang singkat.




Write a Facebook Comment

Komentar dari Facebook

View all comments

Write a comment

Yuk Temukan Toko Terdekat dari tempat tinggal anda agar belanja lebih mudah. Klik / Cari Disini

Loading....



Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Siapakah Calon Walikota dan Wakil Walikota Padang Favorit Anda?
  Mahyeldi Ansyarullah - Emzalmi
  Robby Prihandaya - Dewi Safitri
  Tommy Utama - Laura Hikmah
  Willy Fernando - Vicky Armita
  Laura Himah i Nisaa - Safaruddin

Komentar Terakhir

  • Robby Prihandaya

    Komentar paling pedas Khamenei adalah Iran tidak pernah mengenal Israel. Negara ini juga secara ...

    View Article
  • Tommy Utama

    Para pengunjuk rasa membawa bendera-bendera Palestina dan foro-foto pemimpin tertinggi ...

    View Article
  • Robby Prihandaya

    Anda penyuka Transformer? Tentu hal yang paling menarik saat menonton film Transformer salah ...

    View Article

Video Terbaru

View All Video